Postingan

Review Hotel.co.id Situs Cari Hotel Murah Terbaik Di Indonesia

Gambar
Cari info mengenai hotel murah dan terbaik penting untuk yang kerap melancong dan tidak ada rumah rekan atau keluarga untuk tempat bermalam sesaat. Untuk dipahami, sekarang ini cari hotel paling dekat sangat gampang karena ada hotel.co.id situs cari hotel murah terbaik. Saat kamu sedang melancong dan harus tinggal beberapa saat pada sebuah wilayah yang didatangi sudah tentu yang dicari ialah hotel untuk tempat bermalam. Tapi, saat sebelum berkunjung sebuah hotel untuk bermalam, kemungkinan kamu dapat cari info berkaitan hotel yang hendak kamu datangi untuk bermalam. Info yang diperlukan minimal berkenaan harga dan kwalitasnya. Lalu, bagaimanakah cara ketahui info berkaitan mengenai hotel yang hendak kamu datangi? Adakah service yang sediakan info mengenai hotel selengkapnya? Sudah pasti ada, namanya ialah Hotel.co.id Nach, apa kamu ingin tahu seperti apakah feature dan kelebihan basis ini sebagai situs pencarian hotel paling murah dan terbaik . Untuk ketahui jawabnya, baca info secara

Habisnya Era Media Cetak, dan Selamat Datang Era Media Elektronik?

Saya berjalan-jalan di sebuah toko buku dan bertanya "Dimana ya Majalah FourFourTwo?". Seorang perempuan menjawab "FourFourTwo sudah tidak terbit lagi". Saya pun terkaget. Majalah seperti itu sudah tidak terbit lagi? Seminggu sebelumnya saya hendak membeli tabloid Soccer, dan saya bertanya kepada si penjual. "Soccer?" Kata si penjual: "Succer udah nggak terbit lagi mas". Saya terkejut. Setahu saya Tabloid Socecer mempunyai basis penggemar yang masif dan pelanggan yang lumayan banyak, kok bisa-bisanya berhenti terbit? Karena penasaran setelah kejadian FourFourTwo saya buka mbah google. Ternyata benar, kedua media yang membahas sepakbola (ya, saya memang penggemar sepakbola) tersebut sudah berhenti terbit. Kalau Fourfourtwo berubah menjadi portal berita online (cek di http://fourfourtwo.com), situs Duniasoccer (http://duniasoccer.com) malah sudah tutup. Memang ini salah saya juga, saking sibuknya di dunia nyata, mungkin sampai tidak tahu bahwa kedu

Logika Matematika - Part 4

Agak lama updatenya ya? Dan sayajuga mengucapkan selamat kepada Timna Jerman yang berhasil menjuarai Piala Dunia 2014 (buset udah telat banget) Untuk melihat eidsi yang sebelumnya: Logika Matematika - Part 1 Logika Matematika - Part 2 Logika Matematika - Part 3 Pada edisi keempat sekaligus terakhir ini akan dibahas meengenai penarikan kesimpulan. Ada 3 cara penarikan kesimpulan dalam logika matematika, yaitu: 1. Modus Ponens Jika diketahui premis p → q dan diketahui premis p, maka kesimpulannya adalah q Contoh: Diketahui: Jika hari ini hari senin maka disekolah ada upacara bendera. Dan juga diketahui: Hari ini hari senin. Maka kesimpulannya: Disekolah ada upacara bendera. 2. Modus Tollens Jika diketahui premis p → q dan diketahui premis ~q (ingkaran q), maka kesimpulannya adalah ~p Ini sesuai dengan sifat kontraposisi yang senilai dengan implikasi (Lihat Part 2) Contoh: Diketahui: Jika hari ini cerah maka jalanan akan macet. Dan juga diketahui: Jalanan tidak macet. Maka kesimpulannya:

Logika Matematika - Part 3

Pada bahasan yang lalu kita membahas tentanag ingkaran, paa bahasan kali ini kita akan membahas tentang pernyataan berkuantor. Bukan, bukan kuantor yang itu. Untuk melihat edisi yang sebelumnya klik: Logika Matematika - Part 1 Logika Matematika - Part 2 Oya tidak lupa update piala dunia semalam: Prancis 2-0 Nigeria Jerman 2-1 Aljazair Pernyataan berkuantor dibagi menjadi dua yaitu eksistensial dan universal Pernyataan berkuantor eksistensial Pernyataan berkuantor eksistensial adalah pernyataan yang menyatakan kebenaran suatu pernyataan untuk beberapa variabel. Biasanya menggunakan kata-kata "beberapa" atau "ada" (eksis), yang artinya paling sedikit satu. Dinotasikan sebagai: ∃x:P(x) yang berarti: ada minimal satu buah x yang memenuhi pernyataan P(x). Contohnya: 1. Di dalam kelas ada orang yang menulis dengan tangan kiri, artinya ada (paling sedikit satu) orang yang kidal di dalam kelas. Dalam hal ini x adalah orang, dan P(x) adalah orang yang kidal atau menulis deng

Logika Matematika - Part 2

Sudah empat bulan tidak ngepost di blog ini, dan serial logika matematika yang sebelumnya bersambung akan dilanjutkan disini. Untuk melihat serial sebelumnya silakan klik: Logika Matematika - Part 1 Dan saya tidak lupa mengucapkan selamat menunaikan ibadh puasa bagi yang menjalankan :D Dan sekalian juga update piala dunia teranyar tadi pagi: Belanda 2-1 Meksiko Kosta Rika 1-1 Yunani (Kosta Rika menang adu pinalti 5-3) Pada materi kali ini akan dibahas mengenai ingkaran, konvers, invers dan kontraposisi. Ingkaran Ingkaran adalah kebalikan dari suatu premis (pernyataan) yang menyebabkan nilai suatu premis berubah dari benar menjadi salah atau tidak. Jika notasi suatu premis adalah P maka ingkarannya adalah ~P. Misalnya suatu pernyataan (karena sekaranag lagi musim bola maka kita pakai yang berhubungan dengan piala dunia): Belanda menang melawan Cile (benar). Maka ingkarannya adalah "Belanda tidak menang melawan cile" (salah) atau "tidak benar bahwa Belanda menang atas Cile

Logika Matematika - Part 1

Menurut Wikipedia Bahasa Indonesia , Logika matematika adalah cabang logika dan matematika yang mengandung kajian matematis logika dan aplikasi kajian ini pada bidang-bidang lain di luar matematika. Logika matematika penting untuk dipelajari: 1. Supaya tidak dibego-begoin orang lain 2. Supaya bisa ngeboongin orang lain 3. Supaya bisa berkelit/ngeles dari segala tuduhan, terutama tuduhan hukum (haha) (rofl) (lmao) Nggak kok, bercanda... Logika matematika penting dipelajari karena erat dengan kehidupan sehari-hari. Misalnya ada peraturan "Dilarang membawa makanan dan minuman ke dalam ruangan". Tapi anda membawa botol air mineral. Lalu kamu ditanya oleh penjaga ruangan "Mas, baca tuh". Trus anda jawab: "Iya udah baca. Itu kan tulisannya dan, berarti kalau bawa minuman aja boleh dongg". Lalu anda masuk ke dalam ruangan tersebut sambil membawa air mineral tersebut. Kalau begitu yang salah siapa? Ya pembuat peraturannya lah, kan tulisannya "dan" coba

Apa Yang Dicari Orang Akhir-akhir Ini?

Gambar
Hmm... saya membuka Google Zeitgeist 2013 dan kemudian saya menemukan Google Trends. Mungkin anda sudah tahu, bahkan bosan mendengar tentang SEO-SEO an, tetapi yah mumpung ada ide mending tulis aja daripada kosong nih blog Di Google Trends anda bisa melihat apa yang dicari oleh orang-orang. baian Hottrends anda bisa melihat apa yang dicari orang-orang, bisa yang terbaru maupun berdasarkan kalender 30 hari terakhir. Anda jug bisa mencari pencarian berdasarkan wilayah negara. Dengan menggunakan alat ini anda bisa menentukan topik yang akan dibahas di blog anda, misalkan anda mengincar target pengunjung dari negara Amerika, maka anda bisa lihat apa yang sedang banyak dicari di Amerika, buat postnya dan meracik kata kunci demi bersaing dengan halaman web lainnya. Begitu juga jika anda ingin mengincar pengunjung dari Indonesia. Tipe trend seperti ini akan sangat coccok bagi blog yang temanya ngacak, sperti blog Wordpress saya, dan mungkin kurang cocok bagi blog yang tematik (mengkhususkan